Spesifikasi Lampu Par 38 Nero Light
Lampu PAR 38 LED 15 watt Nero Light adalah lampu par dengan fitting E27, dengan menggunakan lampu LED khusus menghasilkan sinar yang sangat terang namun hemat energi / hemat listrik.
Lampu par 38 ini sangat aman dimata, warna lebih natural dan umur lampu lebih tahan lama.
Dengan daya 15 watt maka anda dapat menghemat listrik hingga 70%.
Lampu ini biasanya digunakan untuk papan reklame / bilboard, pameran, pertokoan, perhotelan dan lainnya.
Informasi Produk :
- Daya: 15 Watt
- Lumen: 1250 lm
- Input: AC220V
- Chip: Brightlux USA
- Sudut balok: 40 derajat
- Waktu hidup: 30.000 jam
- Dimensi: Dia. 125mm x Panjang. 140mm
Tags :
Lampu par 38 15 watt, lampu par 38 nero light, lampu par 15 watt, lampu par 38, par 38 led, par 38 led nero light, led par 38, led par 30, nero light, distributor nero light
Selamat datang di toko Sinar Jakarta Electric.
Toko kami telah berpengalaman selama lebih dari 20 tahun.
Toko kami bergerak dalam penjualan segala jenis spealisasi lampu dan perlengkapan electrikal.
Adapun lampu yang kami jual meliputi :
• lampu sorot
• lampu jalan
• Lampu menara
• Lampu tower
• Lampu stadion bola
• Lampu lapangan tennis
• Lampu lapangan badminton
• Lampu Induksi
• Lampu LVD
• Lampu Running Text
• Lampu Taman
• Lampu Trafic
• Lampu Emergency